Perkedel sarden
3 servings
Pembuka
1 HR 25 MIN
Persiapan
15-30 menit
Memasak
1 HR
Bahan-bahan
1
Kaleng sarden abc tomot
4 pcs
Kentang ukuran besar
2 pcs
Bawang putih
20 g
Seledri
25 g
Daun bawang
-
2btr telur
-
Garam, merica, dan bumbu penyedap secukupnya
Instruksi
Melangkah 1
Kupas kentang lalu bersihkan, setelah itu iris kurang lebih setebal 1.5 cm
Melangkah 2
Siapkan minyak untuk menggoreng dan panaskan
Melangkah 3
Goreng kentang hingga matang lalu tiriskan
Melangkah 4
Selagi hangat lumat kentang hingga hancur
Melangkah 5
Campur adonan kentang dengan bawang putih yang sudah diulek kasar, seledri yang diiris tipis, daun bawang diiris tipis
Melangkah 6
Siapkan Sarden ABC Tomat, lalu saring sardennya dan lumatkan ikannya
Melangkah 7
Setelah itu campurkan sarden dengan adonan kentang tadi hingga tercampur rata
Melangkah 8
Bentuk adonan tadi sesuai selera
Melangkah 9
Balur adonan perkedel tadi dengan telur yang telah dikocok sebelumnya lalu goreng dengan minyak panas hingga kecoklatan
Melangkah 10
Setelah dikecoklatan tiriskan perkedel sarden
Melangkah 11
Sajikan bersama saus dari Sarden ABC Tomat yang telah dipanaskan terlebih dahulu